Silaturhami Adalah Kunci Dari Kamtibmas Yang Aman, Itulah Kunci Dari Aiptu Syaiful

Dalam kehidupan bermasyarakat kehadiran Polri sangat didambakan, dengan hadirnya petugas Kepolisian, masyarakat akan merasa terlindungi dari berbagai macam bentuk persoalan maupun gangguan kamtibmas lainnya, disamping itu, masyarakat akan lebih terbuka dan lebih dekat dengan Polri. Selasa (12/12) .

Peran Bhabinkamtibmas memang sangat di perlukan apalagi kedekatan Bhabinkamtibmas bersama warga binaanya. Kali ini Bhabinkamtibmas Kelurahan Wonorejo Aiptu Syaiful melakukan dialogis bersama dengan sodara Ari. Dalam sambang kali ini Aiptu Syaiful memberikan beberapa himbauan agar senantiasa menjalin komunikasi yang baik antara aparat dengan Kepolisian dalam hal ini Bhabinkamtibmas membangun silaturahmi dengan masyarakat sekitarnya untuk memperkuat dan memelihara keamanan dan ketertiban khususnya Kelurahan Wonorejo.

Aiptu Syaiful juga menyampaikan kepada masyarakat agar memarkirkan kendaraannya di tempat yang aman serta memberikan kunci ganda agar mencegah adanya curanmor di wilayah Wonorejo.

No More Posts Available.

No more pages to load.