Polsek Lakarsantri Melaksanakan Pengamanan Made Bersholawat Bersama 3 Pilar

DALAM RANGKA MENUNJANG 16 PROGRAM PRIORITAS KAPOLRI KHUSUSNYA POINT KE-5 MENGENAI PEMANTAPAN KINERJA PEMELIHARAAN KAMTIBMAS

Polsek Lakarsantri melaksanakan Pengamanan Giat Made Bersholawat pada hari Sabtu (12/11/2022) pukul 19.00 s/d 23.00 wib didepan Pendopo Kelurahan Made Sambikerep Surabaya

Bhabinkamtibmas kelurahan Made bersama tiga pilar melaksanakan PAM kegiatan MADE BERSHOLAWAT bersama HABIB HANIF BIN ABDULLAH AL HADAD,kegiatan tersebut di laksanakan dalam rangka Sedekah Bumi Kelurahan Made yang di hadiri sekitar 200 orang jamaah.

Selama kegiatan berjalan lancar,aman terkendali

 

No More Posts Available.

No more pages to load.