Polsek Lakarsantri Melaksanakan Pengaman Unjuk Rasa Di Konjen AS

Dalam rangka melaksanakan  Program Prioritas Kapolri poin yang ke 2 Pemantapan Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat dan Pendisiplinan/penerapan Inpres No. 06 tahun 2020 dan Perwali No. 67 tahun 2020 tentang Protokol Kesehatan.

Polsek Lakarsantri Polrestabes Surabaya pada hari selasa (22/11/2022) pukul 10.00 wib Melaksanakan Pengamanan Unjuk Rasa pengungsi Afghanistan di Depan Konjen AS Jalan Raya Citra Niaga,giat Pengamanan Di Pimpin Kapolsek Lakarsantri Kompol Drs. Hakim M.S.i bersama anggota dan BKO dari Polrestabes Surabaya.

Adapun Maksud dan Tujuan Aksi kegiatan Unras tersebut adalah Meminta kepastian kepada Pihak Konjen AS terkait nasib mereka selama berada di Indonesia yang berstatus Pengungsi,Menuntut agar di berikan Suaka kenegaraan dengan opsi menjadi Warga Negara Amerika atau Warga Negara Australia,Selama berada di Indonesia mereka tidak bisa mendapat pekerjaan dikarenakan bukan warga negara Indonesia.

Pelaksanaan Pengamanan Kegiatan Berjalan aman Lancar Terkendali

No More Posts Available.

No more pages to load.