sebagai bentuk kehadiran polisi ditengah aktivitas masyarakat,petugas kepolisian dari polsek simokerto melaksanakan Patroli ke dalam mall ITC jalan gembong surabaya dengan maksud dan tujuan untuk pemantauan Kamtibmas seputaran keramaian pusat perbelanjaan antisipasi hal hal kerawanan kejahatan yang bisa mungkin terjadi, Adapun langkah ini sebagai tindakan preventif dan represif, Khususnya untuk mencegah terjadinya kriminalitas dan kejahatan lainnya, Adapun patroli dilakukan dengan melibatkan semua piket fungsi dari Unit patroli lali lintas unit patroli samapta intel dan bhabinkamtibmas Polsek simokerto
Dengan begini diharapkan masyarakat yang sedang berbelanja atau nongkrong di mall bisa merasakan aman nyaman dan tentram serta pelaku kriminalitas akan berpikir ulang akan melakukan aksinya jika ada kepolisian yang melakukan patroli