PATROLI PERUMAHAN POLSEK JAMBANGAN PELIHARA KEAMANAN MASYARAKAT

oleh

Dalam meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat Kapolsek Jambangan Kompol Budi Waluyo,SH., M.Hum., terus tingkatkan pelaksanan patroli dalam menciptakan rasa aman bagi masyarakat dan mengantisipasi C3 Kejahatan Jalanan di Wilayah Hukum Polsek Jambangan, Sabtu (10/06/2023) siang hari.

Dipimpin Pawas Iptu Matturi, S.H. bersama dengan anggota Melaksanakan Patroli ke Tempat keramaian Masyarakat, Melaksanakan Patroli ke Daerah Rawan  C3 khususnya di pemukiman/perumahan warga dan juga Memberikan Himbauan kepada masyarakat yang ditemuinya tentang Harkamtibmas.

 

Selama patroli dilaksanakan, Situasi di Wilayah Hukum Polsek Jambangan Secara Umum terpantau dalam keadaan Aman Terkendali, namun kami tetap menghimbau masyarakat untuk tetap waspada dan juga selalu berkoordinasi dengan pihak kepolisian bilamana ada kejadian yang menonjol, terang Iptu Matturi, S.H.

No More Posts Available.

No more pages to load.