BHABINKAMTIBMAS KELURAHAN PACARKEMBANG POLSEK TAMBAKSARI DAMPINGI KEGIATAN BIAN

oleh

Polrestabes Surabaya – Bhabinkamtibmas Kelurahan Pacarkembang Polsek Tambaksari Polrestabes Surabaya Aiptu Nasrun  bersama Tiga Pilar melaksanakan kegiatan BIAN (Bulan Imunisasi Anak Nasional) , Kamis (08/09/2022) pukul 10.00 Wib

Aiptu Nasrun di temui di lokasi menerangkan , “ Dalam kegiatan BINA tersebut di hadiri oleh Ketua PKK Kota Surabaya dimana kali ini bertempat di Balai RW 05 Jl.Kalikepiting jata 4/20 Sby Kel Pacarkembang Kec Tambaksari.pemberian imunisasi tambahan campak-rubela serta melengkapi dosis imunisasi polio dan DPT-HB-Hib yang terlewat agar terhindar kesakitan dan kecacatan.ujarnya

Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas menghimbau agar meningkatkan kewaspadaan terhadap aksi 3C, disampaikan juga agar warganya tetap mematuhi protokol kesehatan yg di tetapkan pemerintah.tutup Aiptu Nasrun

No More Posts Available.

No more pages to load.