ANGGOTA POLSEK TAMBAKSARI PAM SHOLAT IDUL ADHA DI MASJID AL-ISHLAH SURABAYA

oleh

Polrestabes Surabaya – Anggota Polsek Tambaksari melaksanakan Pengamanan Sholat Idul Adha di wilayah hukum Polsek Tambaksari . Sabtu (09/07/2022) Pukul 06.00 WIB Di wilayah hukum Polsek Tambaksari  ada beberapa masjid yang melaksanakan kegiatan Sholat Idul Adha mendahului .

Pawas polsek Mulyorejo Iptu Abdul Kodir menerangkan, ” kami akan tetap melakukan pengaman bagi masyarakat yang melaksanakan Sholat Idul adha 1443 H pada hari ini, meskipun hanya sebagin, dimana berdasarkan keputusan dari pemreintah, untuk Sholat Idul Adha jatuh pada esok hari yaitu pada hari Minggu (10/07/2922)

Kami akan tetap melaksanakan pengamanan untuk tetap menjaga siskamtibmas di wilayah hukum Polsek Tambaksari tetap kondusif, tutup Kodir

No More Posts Available.

No more pages to load.